Gubernur Banten Terpilih Resmikan Peternakan Harmonis Farm

Jumat, 24 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG | TR.CO.ID

Gubernur Banten terpilih Andra Soni meresmikan kandang peternakan kambing dan sapi yang dikelola swadaya kelompok tani yang tergabung dalam Harmonis Farm di desa Sukamantri, Kecamatan Pasar Kemis, Kbaupaten Tangerang. Diketahui kelompok tani Harmonis Farm adalah kelompok RT dan RW se Desa Sukamantri, Kecamatan Pasar Kemis.

Kegiatan itu juga di hadiri oleh Mantan Wakil Ketua DPRD Banten yang juga Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Tangerang, M. Nawa Said Dimyati, Camat Pasar Kemis, Kades Sukamantri, kelompok tani setempat dan Masyarakat sekitar

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu Gubernur Andra Soni mengapresiasi kegiatan positif yang dilakukan oleh para kelompot tani tersebut secara swadaya.

“Saya mengapresiasi apa yang di lakukan kelompok tani Harmonis Farm. Dan hadir hari ini dalam rangka di minta untuk meresmikan tambahan kandang hewan ternak, artinya kalau ada tambahan kandang berartikan sedang tumbuh, semoga usaha dari kawan – kawan di desa sukamantri terus berkembang dan tumbuh bisa menjadi contoh bagi kawan – kawan di tempat lain,” ungkapnya, kepada di kutip Wartawan, Kamis (23/1/25).

Baca Juga:  Indosat Ooredoo Hutchison dan AIonOS Bersinergi untuk Mendorong Transformasi AI di Indonesia

Ia menambahkan, bahwa pihaknya hadir pada kegaiatan itu merupakan kunjungannya yang ke dua. Pertama beberapa bulan yang lalu dalam masa sosialisasi.

“Dan saya mendapatkan informasi bahwa warga di desa Sekamantri ini punya kegaiatan yang sangat positif sesuai dengan program pemerintah saat ini terkait dengan ketahanan pangan salah satunya adalah mereka melakukan peternakan Alahmdulillah ini di kelola oleh kelompok masyarakat di desa sukamantri secara gotong royong,” imbuhnya.

Andra Soni juga berpesan kepada masyarakat utuk terus selalu menjaga ke kompakan.

“Pesan kami kepada masyarkat, yang pertama selalu kompak, kedua selalu memelihara harapan selama kita masih punya harapan kita akan terus berupaya dan satu lagi jangan tunggu esok apa bila bisa kita kerjakan hari ini,” paparnya.

Baca Juga:  Dua Bocah Tewas Dibekas Galian Puspemkab Tangerang

Sementara itu Suparno ketua Kelompok Tani Harmonis Farm mengucapkan terim kasih atas suport dan dukungan Gubernur Terpilih. Harmonis Farm terang dia, saat ini mengembagkan 300 ekor kambing dan sapi dari berbagai jenis.

“Kita ada pengembangan hewan ternak, kemudian dari kambing lokal di kawinkan dengan kambing luar, untuk peningkatan dagingnya dan juga ada juga untuk persediaan aqikah kaming – kamibing lokal kambing garut dan kambing banten,” imbuhnya.

Suparno berharap, dari pihak pemerintah baik daerah maupun banten dengan adanya harmonis farm ini mudah – mudahan terus mensuport sepenuhnya.

“Kami masyarakat ini kan memang kita berharap pemberdayaan di desa – desa ini semua harus berkembang untuk menunjang ekomomi masyarakat,” pungkasnya. (fj/dam)

Berita Terkait

2.000 Bibit Cabai Dibagikan Gratis, Gerakan Pangan Murah
Menteri PPPA Kunjungi Kampung Jimpitan di Kota Tangerang, Apresiasi Kolaborasi dan Sekolah Lansia
Kesbangpol Resmi Buka Pendaftaran Calon Paskibraka 2025
Pengecer Mulai Menjual Kembali LPG Bersubsidi
Warga Keluhkan Kelangkaan Gas Elpiji 3 Kg kepada Menteri ESDM
Pemkot Tangerang Terus Berupaya Mengantisipasi Terjadinya Banjir Lakukan Normalisasi Drainase
Pemkot Tangerang Gelar Rakor Tindak Lanjut Penanganan Banjir di Kecamatan Neglasari dan Benda
23 Penerbangan Dialihkan
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:12 WIB

2.000 Bibit Cabai Dibagikan Gratis, Gerakan Pangan Murah

Senin, 10 Februari 2025 - 11:17 WIB

Kesbangpol Resmi Buka Pendaftaran Calon Paskibraka 2025

Senin, 10 Februari 2025 - 11:11 WIB

Pengecer Mulai Menjual Kembali LPG Bersubsidi

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:04 WIB

Warga Keluhkan Kelangkaan Gas Elpiji 3 Kg kepada Menteri ESDM

Senin, 3 Februari 2025 - 13:11 WIB

Pemkot Tangerang Terus Berupaya Mengantisipasi Terjadinya Banjir Lakukan Normalisasi Drainase

Berita Terbaru

TANGERANG

2.000 Bibit Cabai Dibagikan Gratis, Gerakan Pangan Murah

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:12 WIB

Bola

Marko Arnautovic Pahlawan Kemenangan Inter Milan

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:02 WIB