Kapolda Banten Terima Kunjungan Silaturahmi Bank BRI

Rabu, 15 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang | TR.CO.ID

Kapolda Banten Irjen Pol Abdul Karim menerima kunjungan silaturahmi Bank BRI di ruang Perjamuan Polda Banten pada Selasa (14/05).

Hadir dalam kegiatan ini Kabidkeu Polda Banten Kombes Pol Retno Dwiyanti, Kabidhumas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto, Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Leganek Mawardi dan Pimpinan Bank BRI beserta rombongan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabidhumas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto membenarkan kunjungan Bank BRI ke Polda Banten. “Benar, hari ini Bapak Kapolda Banten menerima kunjungan dari Bank BRI,” kata Didik.

Baca Juga:  Indomaret dan Bank INA Bantu Cegah Stunting di Kota Tangerang

Didik mengungkapkan kunjungan ini dalam rangka silaturahmi. “Kunjungan ini dalam rangka mempererat silaturahmi antara Polda Banten dengan Bank BRI,” tambahnya.

Lebih lanjut, Didik menyampaikan pihaknya mengapresiasi atas kunjungan Bank BRI ke Polda Banten dan sangat menyambut baik atas sinergitas kerjasama yang telah dijalin. “Kami mengucapkan terima kasih atas kunjungannya ke Polda Banten dan sinergitas kerjasama yang telah dijalin sangat baik bersama Polda Banten selama ini,” kata Didik.

Sementara itu, Pemimpin Bank BRI menyampaikan apresiasi kepada Polda Banten dan jajaran yang telah menjalin hubungan baik sehingga dalam pelaksanaan tugas dapat berjalan dengan lancar. “Saya mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada Polda Banten dan jajaran yang telah menjalin hubungan baik, sehingga pelaksanaan tugas dapat berjalan dengan lancar dan maksimal,” katanya.

Baca Juga:  Puan Apresiasi Prabowo Ajak Semua Bersatu: Bangun Indonesia Tak Bisa Sendirian

Ia berharap melalui kegiatan ini Polda Banten dan Bank BRI dapat meningkatkan hubungan yang sudah terjalin dengan baik selama ini. “Kami berharap dengan pertemuan ini dapat meningkatkan hubungan baik yang sudah terjalin selama ini untuk menunjang kinerja Bank BRI dan Polda Banten,” tutupnya. (Hed).

Berita Terkait

BPS Kota Tangerang Tandatangani Pakta Integritas Wujudkan Wilayah Bebas Korupsi
Pemkot Tangerang Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi hingga 13 April 2025
Peringatan Nuzulul Quran Hadirikan Qori Kelas Dunia
Bank Banten Disuntik Dana Rp139 Miliar Dalam Bentuk Aset
Servis dan Ganti Oli Gratis BAZNAS Kota Tangerang Dimanfaatkan Antusias Warga
Pengawasan Peredaran Parsel Kedaluwarsa Diperketat Jelang Idulfitri
sub : Pembayaran PBB-P2, Bapenda Buka Loket Keliling di Kelurahan
Pastikan THR ASN dan Kesejahteraan Non ASN Dibayar Penuh
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:02 WIB

BPS Kota Tangerang Tandatangani Pakta Integritas Wujudkan Wilayah Bebas Korupsi

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:45 WIB

Pemkot Tangerang Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi hingga 13 April 2025

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:35 WIB

Peringatan Nuzulul Quran Hadirikan Qori Kelas Dunia

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:31 WIB

Bank Banten Disuntik Dana Rp139 Miliar Dalam Bentuk Aset

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:43 WIB

Servis dan Ganti Oli Gratis BAZNAS Kota Tangerang Dimanfaatkan Antusias Warga

Berita Terbaru

Kota Tangerang

Pengawasan Tempat Hiburan Ditingkatkan Selama Ramadan 1446 H

Rabu, 19 Mar 2025 - 12:06 WIB

Hukrim

SPBU Nakal Bakal Disegel Uji Tera di 12 SPBU Jalur Mudik

Rabu, 19 Mar 2025 - 11:58 WIB

Bola

Mees Hilgers Kami Tim Kuat dan Muda

Rabu, 19 Mar 2025 - 11:52 WIB