Pensiun Dini Sebagai Sekda Kabupaten Tangerang

Selasa, 9 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB.TANGERANG | TR.CO.ID

41 tahun mengabdi kepada masyarakat sebagai ASN. Sekretaris Daerah Kabupaten, Moch. Maesyal Rasyid resmi pensiun dini, Senin (8/7). Hal itu disampaikan langsung saat memimpin apel pagi di Lapangan Maulana Yudhanegara, Pusat Pemerintahan Kabupaten Tangerang.

” Dengan berbagai pertimbangan, saya sudah mengajukan pensiun dini, dan ini merupakan apel terakhir saya sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang, ” kata Maesyal Rasyid, kepada awak media, Senin (8/7).

Dirinya mengaku, sangat bangga dan senang kepada ASN di Kabupaten Tangerang. Selama 41 tahun mengabdi, tentunya banyak kesan yang dialami. Tentunya, kata Maesyal Rasyid saat ini merupakan hal yang sangat sulit untuk dilupakan, suka dan duka ketika mengabdi kepada masyarakat Kabupaten Tangerang.

“Tentunya banyak pesan dan kesan yang di alami. Ini merupakan hal yang sangat sulit untuk lupakan, dimana saat-saat mengabdi kepada masyarakat selama 41 tahun, ” kata pria yang biasa disapa akrab Rudi Maesyal.

Baca Juga:  Warga Panbar Curhat ke Helmy Halim Soal SMP Negeri

Dalam sambutan terakhirnya saat pemimpin apel pagi sebagai Sekretaris Daerah. Rudi berpesan kepada seluruh ASN di Kabupaten Tangerang, untuk terus bekerja keras dan selalu berinovasi untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, demi menciptakan Kabupaten Tangerang yang semakin gemilang.

“Untuk seluruh ASN. Tentunya harus terus semangat, dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Bantu Pj. Bupati Tangerang untuk mengurus Kabupaten Tangerang, ” katanya. (dam/ris)

Berita Terkait

Karang Taruna Kabupaten Tangerang Resmi Dilantik
Kartini Banten Sang Pemimpin
Rahasia Aman Berutang, Annisa Mahesa: Niat yang Baik Diiringi dengan Perencanaan yang Baik Pula
Kasus Mutilasi di Serang: Pelaku MY Terancam Hukuman Mati
DPRD Banten Ajukan Tiga Nama Calon Sekda, Deden Dinilai Paling Layak
Dimyati: PSU Serang Demokratis dan Aman
Pantau PSU Pilkada 2024 Kabupaten Serang, Gubernur Banten Andra Soni: Partisipasi Masyarakat Positif
Terima Kunjungan BNN Provinsi Banten, Gubernur Andra Soni Sebut Upaya Tingkatkan Kesadaran Bahaya Narkotika
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 13:28 WIB

Karang Taruna Kabupaten Tangerang Resmi Dilantik

Rabu, 23 April 2025 - 13:08 WIB

Kartini Banten Sang Pemimpin

Selasa, 22 April 2025 - 13:47 WIB

Rahasia Aman Berutang, Annisa Mahesa: Niat yang Baik Diiringi dengan Perencanaan yang Baik Pula

Selasa, 22 April 2025 - 11:01 WIB

Kasus Mutilasi di Serang: Pelaku MY Terancam Hukuman Mati

Selasa, 22 April 2025 - 10:33 WIB

DPRD Banten Ajukan Tiga Nama Calon Sekda, Deden Dinilai Paling Layak

Berita Terbaru

Kota Tangerang

Sekda Dorong Gen Z Jadi Duta Digital UMKM Lokal

Rabu, 23 Apr 2025 - 14:42 WIB

Kota Tangerang

POB Kabupaten Tangerang Tahun 2025 Dibuka

Rabu, 23 Apr 2025 - 14:31 WIB

Kota Tangerang

Kafilah Kota Tangerang Targetkan Juara Umum MTQ Banten

Rabu, 23 Apr 2025 - 14:21 WIB

Kota Tangerang

Dinas PUPR Perbaiki Jalan Rasuna Said Pinang

Rabu, 23 Apr 2025 - 14:07 WIB