Perbasi Optimis Raih 2 Emas di POPDA Banten

Rabu, 5 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG | TR.CO.ID

Cabang Olahraga Basket Kabupaten Tangerang targetkan 2 mendali emas pada pagelaran POPDA XI tingkat Provinsi Banten.

Hal tersebut disampaikan Ketua umum Pesatuan Basket Indonesia (Perbasi) Kabupaten Tangerang, Finny Widiyanti yang didampingi Sekretaris Umum dan Dewan Pengawas, pihaknya telah menyiapkan tim basket putra dan putri selama enam bulan untuk menghadapi POPDA XI tingkat Provinsi Banten tahun 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebanyak 24 atlet putra putri terbaik yang diambil sesuai tahun kelahiran yang diperlukan dari seluruh Sekolah Menengah Atas (SMA) se-Kabupaten Tangeang, kita siapkan dan latih guna mendapatkan hasil yang maksimal yakni 2 mendali emas pada POPDA XI di Kota Tangerang,” katanya dikutip Wartawan, Selasa (4/6/24).

Baca Juga:  Julian Alvarez Direkrut Atletico Madrid

Finny menambahkan, segala upaya Perbasi Kabupaten Tangerang fasilitasi, baik sarana prasarana penunjang Trainning Center Basket ini di persiapkan agar atlet menjadi senang dan semangat.

“Kita juga mengucapkan terimakasih pada semua pihak, baik Bapak Pj Bupati, Sekda, Koni, Disporabudpar, Bapopsi serta peran orang tua yang selalu memberikan support dan doa bagi kesuksesan atlet basket kabupaten Tangerang,” imbuhnya.

Baca Juga:  Pertumbuhan Ekonomi Banten capai 4,97%, Di atas Rata-Rata Nasional

Pada kesempatan yang sama Tim pelatih yang diwakili Coach Lius Hendriawan mengungkapkan, kesiapan atlet putra putri pada kondisi yang prima.

“Fisik, mental dan motivasi sudah kita lakukan pada tahap training center, semoga pada pertandingan nanti tim Basket Putra Putri dapat hasil yang diharapkan,” ujarnya.

Ia mengimbau bagi pelajar yang membidangi olahraga basket yang belum berkesempatan ikut pada POPDA XI kali ini, untuk tetap semangat dan bisa mempersiapkan skilnya di POPDA tahun 2026 nanti. (fj/TR)

Berita Terkait

Mees Hilgers Kami Tim Kuat dan Muda
Marc Marquez Torehkan Sejarah di MotoGP
Thom Haye Percaya Diri Hadapi Australia
Ana/Tiwi Tersingkir di 16 Besar
All England 2025 Gregoria Menang Susah Payah
Ana/Tiwi Melaju ke 16 Besar All England
Nadeo ArgawinataSiap Jawab Kepercayaan
Putri KW Siap Tempur di All England
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:52 WIB

Mees Hilgers Kami Tim Kuat dan Muda

Selasa, 18 Maret 2025 - 10:47 WIB

Marc Marquez Torehkan Sejarah di MotoGP

Senin, 17 Maret 2025 - 10:36 WIB

Thom Haye Percaya Diri Hadapi Australia

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:31 WIB

Ana/Tiwi Tersingkir di 16 Besar

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:54 WIB

All England 2025 Gregoria Menang Susah Payah

Berita Terbaru

Kota Tangerang

Pengawasan Tempat Hiburan Ditingkatkan Selama Ramadan 1446 H

Rabu, 19 Mar 2025 - 12:06 WIB

Hukrim

SPBU Nakal Bakal Disegel Uji Tera di 12 SPBU Jalur Mudik

Rabu, 19 Mar 2025 - 11:58 WIB

Bola

Mees Hilgers Kami Tim Kuat dan Muda

Rabu, 19 Mar 2025 - 11:52 WIB